Belajar Berenang

Renang adalah salah satu olahraga yang semakin digemari di kalangan masyarakat. Baik dari kalangan anak-anak, remaja, bahkan dewasa banyak melakukan olahraga air ini. Renang juga menjadi salah satu olahraga nomor bergengsi yang sering diperebutkan baik di event nasional ataupun internasional. Macam-macam gaya renang terbagi dalam 4 gaya yaitu,  Gaya Bebas, Gaya Punggung, Gaya Dada, dan Gaya Kupu-kupu. Setiap gaya memiliki karakter yang berbeda. Tidak jarang orang tua yang mengikutkan anak-anaknya pada club-club renang untuk dibina. Dikalangan pelajarpun renang menjadi salah satu olahraga aquatik yang diajarkan oleh guru pendidikan jasmani di sekolah.
Setiap gaya renang memiliki teknik dasar yang berbeda, berikut panduan tentang teknik dasar renang sesuai dengan gayanya :

 
2011 Pendidikan Dan Olahraga | Blogger Templates for Over 50 Chat Sponsors: Short People Club, Michigan Mechanical Engineer Jobs, California Dietitian Jobs